Kepala Disnakertrans Ajak Tenaga Kerja Kaltim Fokus pada Keterampilan dan Kualitas
Divisi.id – Kepala Dinas Ketenagakerjaan dan Transmigrasi (Disnakertrans) Kaltim, Rozani Erawardi, mengungkapkan mengenai ketersediaan lapangan pekerjaan di Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim), harus diperhatikan secara menyeluruh dan tidak hanya sebatas pandangan parsial atau keterkaitan pada bagian-bagian kecil. Rozani juga menyatakan bahwa angka pengangguran tidak boleh bersifat parsial, karena ketika diperhatikan lebih cermat, masih terdapat peluang lapangan […]