P2LH-SDA Unmul kerjasama dengan Pusdiklat SDM LHK guna siapkan SDM Kaltim melalui pelatihan dasar AMDAL
Divisi.id – Pusat Penelitian Lingkungan Hidup dan Sumber Daya Alam (P2LH-SDA) Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LP2M) Universitas Mulawarman bekerjasama dengan Pusat Pendidikan Latihan Sumber Daya Manusia Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (Pusdiklat SDM LHK) menggelar kegiatan Pelatihan Dasar Analisis Mengenal Dampak Lingkungan (AMDAL) angkatan 1 tahun 2024. Kegiatan tersebut berlangsung selama lima hari jam […]