DPRD Balikpapan Rencanakan Pembangunan pariwisata sebagai sumber peningkatan PAD
Divisi.id, Samarinda— Fokus pada destinasi wisata domestik yang lebih beragam, Komisi II Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Balikpapan berencana akan menggali potensi pariwisata lokal guna meningkatkan Pendapatan Asli Daerah (PAD) kota balikpapan. Hal itu dikatakan oleh Sekretaris Komisi II DPRD Balikpapan, Taufiq Qul Rahman usai melakukan kunjungan ke beberapa kawasan wisata yang berpotensi, seperti […]