DPRD Balikpapan Kunjungan Lapangan Terkait Sengketa Lahan Warga Dengan PT. SMW
Divisi.id, Samarinda – Ketua Komisi I Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Balikpapan, H. Danang Eko Susanto, bersama jajaran anggota DPRD dan Organisasi Perangkat Daerah (OPD) terkait, melakukan kunjungan lapangan untuk meninjau lahan warga yang diduga dikuasai oleh PT. Sinar Mas Wisesa (SMW) pada Rabu, 23/01/2025. Kunjungan ini bertujuan untuk memfasilitasi penyelesaian permasalahan sengketa lahan […]