Muhammad Taqwa Ajak Masyarakat Bersyukur atas Pencapaian Kota di HUT ke-128
Divisi.id, Samarinda- Wakil Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Balikpapan, Muhammad Taqwa, mengungkapkan kebanggaannya atas pencapaian Kota Balikpapan yang genap berusia 128 tahun pada perayaan HUT Kota Balikpapan 10 Februari 2025. Taqwa menyatakan, 128 tahun perjalanan kota ini menjadi bukti kemajuan dan kontribusi besar Balikpapan terhadap perkembangan Indonesia. Menurut Taqwa, salah satu alasan kebanggaannya […]